RED VELVET
IRENE
Nama Asli : Bae Joo Hyeon (배주현)
Nama Panggung : Irene (아이린)
Posisi : Leader, Main Rapper, Lead Dancer, Visual
Tanggal Lahir : 29 Maret 1991
Asal : Daegu, Korea
Tinggi : 161cm
Berat : 44kg
Golongan Darah : A
Kemampuan Spesial : Rap dan Akting
Pra-debut team: SMROOKIES (SR14G)
Nama Panggung : Irene (아이린)
Posisi : Leader, Main Rapper, Lead Dancer, Visual
Tanggal Lahir : 29 Maret 1991
Asal : Daegu, Korea
Tinggi : 161cm
Berat : 44kg
Golongan Darah : A
Kemampuan Spesial : Rap dan Akting
Pra-debut team: SMROOKIES (SR14G)
Fakta :
Irene punya nama panggilan unik yaitu Baechu
- Irene mengikuti casting pada tahun 2009
- Irene memulai debut dengan menjadi model di MV Henry '1-4-3'
- Irene pernah menjadi model dari MV SHINee 'Why So Serious?'
- Irene menjadi trainee bersama Sulli & Krystal f(x)
- Dia tidak bisa berbohong, dia akan tetap bertahan meskipun itu akan dia sukai atau tidak
- Irene merupakan mantan trainee dari YG Entertainment
- Film kesukaan dari Irene adalah 'The Notebook'
- Pada tahun 2014 pernah bergabung dalam 'The Celebrity' Magazine dan 'OhBoy!' Magazine February issue bersama Seulgi dan anggota SM Rookies Taeyong dan Johnny
- Irene memiliki nama panggilan 'The 2nd Tiffany'.
- Irene menjadi trainee selama 5 tahun.
- Irene pernah jadi Ulzzang populer di Daegu
- Irene mengikuti casting pada tahun 2009
- Irene memulai debut dengan menjadi model di MV Henry '1-4-3'
- Irene pernah menjadi model dari MV SHINee 'Why So Serious?'
- Irene menjadi trainee bersama Sulli & Krystal f(x)
- Dia tidak bisa berbohong, dia akan tetap bertahan meskipun itu akan dia sukai atau tidak
- Irene merupakan mantan trainee dari YG Entertainment
- Film kesukaan dari Irene adalah 'The Notebook'
- Pada tahun 2014 pernah bergabung dalam 'The Celebrity' Magazine dan 'OhBoy!' Magazine February issue bersama Seulgi dan anggota SM Rookies Taeyong dan Johnny
- Irene memiliki nama panggilan 'The 2nd Tiffany'.
- Irene menjadi trainee selama 5 tahun.
- Irene pernah jadi Ulzzang populer di Daegu
WENDY
Nama Asli : Son Seungwan (손승완)
Nama Panggung: Wendy (웬디)
Nama Inggris : Wendy Son (웬디손)
Posisi : Main Vocal, Visual
Tanggal Lahir: 21 Februari 1994
Asal : Richmond Hill, Ontorio, Kanada
Tinggi : 160cm
Berat : 40kg
Golongan Darah : O
Kemampuan Spesial : bermain seruling, gitar dan saxophone
Pra-debut team: SMROOKIES (SR14G)
Nama Panggung: Wendy (웬디)
Nama Inggris : Wendy Son (웬디손)
Posisi : Main Vocal, Visual
Tanggal Lahir: 21 Februari 1994
Asal : Richmond Hill, Ontorio, Kanada
Tinggi : 160cm
Berat : 40kg
Golongan Darah : O
Kemampuan Spesial : bermain seruling, gitar dan saxophone
Pra-debut team: SMROOKIES (SR14G)
Fakta :
Wendy memiliki panggilan nama unik yaitu Olaf
- Wendy pernah sekolah di Richmond Hill High School
- Wendy merupakan anggota pasuan suara di Richmond Hill High School & dia memainkan Soprano
- Selama masih menjadi siswa, dia pernah berakting dalam beberapa musikal seperti 'A Good Witch of the South' dan 'Holly Polly'
- Wendy ernah mengikuti audisi untuk 'Cube Auditions in Canada' pada 27 Februari 2011 di Vancouver British Columbia, Kanada dan merupakan finalis nomor 8
- Wendy mengikuti casting untuk 'SM Global Audition in Canada' pada tahun 2012
- Wendy menyanyikan lagu 'Because I Love You' (슬픔속에 그댈 지워야만 해) untuk soundtrack 'Mimi'
- Role model Wendy adalah Whitney Houston.
SEULGI
Nama Asli : Kang Seul Gi (강슬기)
Nama Panggung : Seulgi (슬기)
Posisi : Lead Vocal, Main Dancer
Asal : Seoul, Korea Selatan
Tanggal Lahir : 10 Februari 1994
Tinggi : 162cm
Berat : 42kg
Golongan Darah : B
Kemampuan Spesial : Gitar dan Bahasa Jepang
Pra-debut team: SMROOKIES (SR14G)
Nama Panggung : Seulgi (슬기)
Posisi : Lead Vocal, Main Dancer
Asal : Seoul, Korea Selatan
Tanggal Lahir : 10 Februari 1994
Tinggi : 162cm
Berat : 42kg
Golongan Darah : B
Kemampuan Spesial : Gitar dan Bahasa Jepang
Pra-debut team: SMROOKIES (SR14G)
Fakta :
- Seulgi punya nama panggilan unik yaitu Kkangseul
- Seulgi pernah bersekolah di Ansan Byeolmang Middle School, Seoul Performing Arts High School
- Seulgi mengikuti casting pada tahun 2007 dalam open audition
- Seulgi menjadi trainee dan berteman dengan Sulli & Krystal f(x)
- Seulgi memiliki tanggal, bulan & tahun lahir yang sama dengan Naeun 'APink'
- Seulgi pernah muncul dalam MV Henry yaitu 'Fantastic'
- Selugi pernah berkolaborasi dengan Henry untuk lagu 'Butterfly'
- Menurut kabar, perempuan yang muncul dalam VCR EXO 'My Lady' adalah Seulgi
- Dia berkata ingin memiliki nama panggilan 'The 2nd Taeyeon' karena dia ingin memiliki kemampuan bernyanyi yang baik
- Seulgi juga pernah bergabung dalam ABC News 'K pop Boot Camp' bersama dua anggota trainee yang lainnya
- Seulgi menjadi trainee selama 7 tahun
- Seulhi merupakan anggota pertama "SM ROOKIES" yang diumumkan.
JOY
Nama Asli : Park Sooyoung (박수영)
Nama Panggung : Joy (조이)
Posisi : Vokal Lead Rapper
Tanggal Lahir : 3 September 1996
Tinggi : 163cm
Berat : 43kg
Golongan Darah : A
Kemampuan Spesial : Menyanyi & Menari
Nama Panggung : Joy (조이)
Posisi : Vokal Lead Rapper
Tanggal Lahir : 3 September 1996
Tinggi : 163cm
Berat : 43kg
Golongan Darah : A
Kemampuan Spesial : Menyanyi & Menari
Fakta :
- Joy memiliki nama panggilan unik yaitu DoongDoongie
- Joy mengikuti casting pada tahun 2012 melalui 'SM Global audition in Seoul'
- Joy merupakan satu-satunya member yang bukan dari anggota S.M.ROOKIES
- Joy pernah menjadi maknae dalam grup sebelum digantikan Yeri.
- Joy terlihat seperti saudara kembar dengan Kim Yoojung.
- Joy menjadi trainee selama 2 tahun
YERI
Nama Asli : Kim Yerim (김예림)
Nama Panggung : Yeri (예리)
Nama Panggilan : -
Posisi : Dance, Rap, Vokal, Maknae
Tanggal Lahir : 05 Maret 1999
Asal : Seoul, Korea
Tinggi : 160cm
Berat : 48kg
Golongan Darah : O
Kemampuan Spesial : -
Pra-debut team: SMROOKIES (SR14G)
Nama Panggung : Yeri (예리)
Nama Panggilan : -
Posisi : Dance, Rap, Vokal, Maknae
Tanggal Lahir : 05 Maret 1999
Asal : Seoul, Korea
Tinggi : 160cm
Berat : 48kg
Golongan Darah : O
Kemampuan Spesial : -
Pra-debut team: SMROOKIES (SR14G)
Fakta :
- Yeri juga merupakan anggota 'SMROOKIES'.
- Yeri mengikuti casting di SM Entertainment pada 2012
- Yeri sudah menjadi trainee dari kelas 5 SD
- Yeri pernah muncul dalam MV pembuka Red Velvet "Happines" bersama SMROOKIES Girls.
sekian guys infonya di sini mimin ngebiasin joy kalian ngebiasin siapa ? :D ikuti terus artikel selanjutnya ya.. :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar